Sunday, December 1, 2013

MEMERIKSA PENGAPIAN

       Memeriksa pengapian kendaraan
       menguji loncatan api periksa loncata api
  (a) lepas kabel tegangan tinggi dari busi
  (b) lepas busi
  (c) pasang busi pada masing -masing kabel tegangan tinggi
  (d) hubungkan busi dengan masa
  (e)  periksa terjadinya loncatan api ketika mesin di putar dengan setarter



   memeriksa busi
  1.  LEPAS KABEL TEGANGAN TINGGI DARI BUSI
  2.  LEPAS BUSI
    menggunakan kunci busi 16 mm, lepas busi
  3.  BERSIHKAN BUSI menggunakan alat pembersih busi atau sikat kawat dan pembersih busi (spark plug cleaner) bersihkan busi
  4. PERIKSA BUSI SECARA VISUAL periksa busi dari keausa elektrodanya, kerusakan ulir dan sekatnya jika busi tiddak normal, lakukan penggantian 
    busi yang di saan kan:ND: W16 EX-U
    NGK;BP 5 EY
  5. SETEL CELAH  ELEKTRODA BUSIdengan hati-hati,tekklah elektroda keluar agar di peroleh celah yang benar.
    celah elektroda;
    0,8 mm(0,031 in) 
  6. PASANGLAH  BUSI KEMBALImomen:17,5 N.m (180 kgf.cm, 13 ft.lbf)
  7. PASANG KEMBALI KABEL TEGANGAN TINGGI PADA BUSI

No comments:

Post a Comment